Facebook sudah menjadi akun social terbesar di Indonesia, dan banyak
sekali pengguna nya. Dari anak kecil, anak muda, remaja, bahkan sampai
dewasa memiliki akun yang didirikan oleh Mark Zuckerberg ini.
Sering kali akun ini di gunakan untuk hal-hal yang tidak berkepentingan
bahkan merugikan orang lain. Seperti modus penipuan lewat penjualan
barang, sharing gambar-gambar yang tidak senonoh, dan masih banyak yang
lain.
Oleh sebab itu banyak pula akun Facebook yang di bajak atau di hack oleh
orang-orang tertentu untuk memanfaatkan jumlah teman, popularitas akun
Facebook tersebut.
Ada tiga cara untuk mengembalikan akun Facebook yang sudah di bajak atau di hack,
Cara Pertama
1. Masuk ke Facebook.com kemudian login akun anda atau langsung ke “lupa kata sandi anda”
2. Kemudian keluar gambar, dan diminta untuk memasukkan email dari akun yang di bajak.
3. Memilih opsi pertama menggunakan email akun facebook.
4. Login ke email terlebih dahulu lewat pop up, kemudian langsung di minta memasukkan kata sandi baru
Cara Kedua
1. Masuk ke Facebook.com kemudian login akun anda atau langsung ke “lupa kata sandi anda”
2. Kemudian keluar gambar, dan diminta untuk memasukkan email dari akun yang di bajak.
3. Setelah memasukkan email akan muncul gambar yang memberikan 2 opsi pilihan, pilih opsi yang kedua
4. Kemudian kode konfirmasi berhasil terkirim ke email, dan kita di minta memasukkan kode konfirmasi itu.
5. Setelah memasukkan konfirmasi kode, atur ulang kembali kata sandi dengan yang baru.
Cara Ketiga
1. Masuk ke Facebook.com kemudian login akun anda atau langsung ke “lupa kata sandi anda”
2.. Kemudian keluar gambar, dan diminta untuk memasukkan email dari akun yang di bajak.
3. Muncul 2 opsi, pilih opsi tidak punya akses kesini lagi , karena email sudah tidak aktif atau email sudah di ganti hacker.
4. Membuat email baru, kemudian masukkan email baru tersebut ke kolom.
5. Apabila pernah memasukkan pertanyaan keamanan, silakan memasukkan pertanyaan keamanan pada facebook.
6. Apabila pertanyaan tidak berfungsi bisa menggunakan opsi "pulihkan dengan bantuan teman"
7. Memilih 3 teman yang dekat , karena Facebook mengirim kode konfirmasi ke teman yang di pilih
8. Setelah 3 teman dipilih, meminta kode konfirmasi dari teman yang di
pilih. Kemudian masukkan kode tersebut dan menunggu proses dari Facebook
selama 24 jam.
9. Setelah itu, masih ada beberapa tahap, salah satu nya menebak
beberapa foto milik teman. Apabila benar, akan dituntun menuju kolom
"atur ulang kata sandi"
Apabila langkah di atas masih tidak bisa, silahkan konsultasikan langsung ke Facebook Police Departemen di GASS
Posted by 18.23 and have
0
komentar
, Published at
Tidak ada komentar:
Posting Komentar